Sisca memijit pelipis nya yang pusing,data data yang tersaji di depan nya ini cukup membuat nya pusing belum lagi dada nya yang terasa tidak enak.
Dia melirik ke arah nakas dan melihat jam yang sudah menunjukkan pukul 1 siang,dia harus turun sekarang untuk memberi Angel asi,putri nya itu pasti sudah lama menunggu nya.
Sisca bangkit dia membereskan tas nya dan pergi keluar,setelah perceraian nya dengan Dimas kehidupan nya Kembali seperti biasa hanya saja dia tidak tinggal lagi di rumah itu melainkan di rumah nya sendiri,setiap jam 1 siang Sisca akan turun menemui Lia untuk memberi asi kepada Angel sekaligus makan siang setelah itu dia Kembali bekerja.
Sisca tersenyum lebar melihat putri nya tidur dengan tenang di pangkuan Lia,Sisca berjalan mendekat dan duduk di depan Lia.
Support your favorite authors and translators in webnovel.com