webnovel

Jodoh [Aku yang Memilihmu]

Gathan yakin kalau dia telah menjatuhkan hatinya pada wanita yang tepat. Maka dari itu dia akan menggunakan seluruh waktunya untuk mencintai wanita yang dipilih oleh hatinya. Meskipun akan sulit, tapi dia akan tetap berusaha. Sekalipun masalahnya ada pada keluarganya. Tanyakan pada hatimu, apakah ia siap untuk selamanya ku jatuhi? Jika jawabannya iya, aku akan membuatmu berada di pihak yang diperjuangkan sedangkan aku yang berjuang__Gathan. Jika jawabanku iya, tapi semesta tak mendukung kita. Apakah kamu masih mau memperjuangkan aku?__Rana.

seinseinaa · History
Not enough ratings
230 Chs

Bab 64

Waktu berlalu dengan sangat cepat. Tak terasa sudah hampir 1 tahun Rana koas di rumah sakit. Kesibukannya dirumah sakit banyak sekali menyita waktunya. Bahkan saat Gathan wisuda S2-nya, perempuan itu tidak bisa datang ke sana. Gathan sendiri melarang Rana untuk ikut karena takut dia kelelahan. Cukup mendoakannya dari jauh saja. Hanya Ratih yang bisa datang, Adipura ada perjalanan dinas ke Medan sedangkan kakek Brawijaya sedang dalam kondisi yang tidak sehat. Alhasil, Ratna memilih tetap tinggal dan merawat ayah mertuanya itu.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com