webnovel

Tidak Ada Yang Salah

Tidak Ada yang Salah

Dahna menyangka jika menantunya telah menjalin cinta dengan David. Pria itu memang baik akan tetapi Dahna sendiri tidak terima jika Cath sudah berhubungan dengannya.

Seperti yang dikatakan Cathleen sebelumya jika ia dan David hanyalah teman biasa tidak ada cinta di antara keduanya.

Bukannya tidak ada yang salah kalau Cathleen pun mencintai laki-laki tersebut.

Mungkin statusnya yang masih istri dari sang putra membuat Dahna sedikit tidak terima.

Egois memang. Jika putranya telah menikah lagi dengan sahabatnya sendiri lantas Cathleen tidak boleh untuk kebahagiaan nya sendiri.

Pagi ini Cathleen merasa ada yang beda pada diri wanita paruh baya itu. Ia merasa jika sang ibu telah salah faham terhadap dirinya.

Jelas-jelas Cathleen belum memikirkan untuk memiliki pasangan yang ia prioritaskan saat ini adalah kehamilannya sendiri.

"Bu, ibu sudah sarapan?" tanya wanita hamil itu.

"Sudah, makan dulu itu ibu sudah buatkan makanannya." jawab Dahna.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com