webnovel

Aku Kakak Yang Jahat

Alena memeluk Nizam yang sedang memandang ke arah taman di dalam kamarnya. Alena memeluk pinggang Nizam dan menempelkan mukanya di punggung Nizam. Tubuh kokoh itu tampak membeku. Alena mengelus bahu Nizam dan bertanya,

"Mengapa kau begitu diam setelah kau menyelesaikan semua permasalahan di kerajaan Rajna ? Bukankah seharusnya kau gembira. Semua berakhir dengan bahagia. Pangeran Husen bahagia mendapatkan dua istri sekaligus, Amrita bahagia karena Ia sudah berhasil menjadi istri Pangeran Husen, Putri Avantika juga bahagia karena Ia berhasil memiliki suami yang akan membantunya mengurus kerajaan, Raja Alimudin dan istrinya bahagia karena Kerajaan Rajna akan memiliki Raja pengganti dirinya, Ratu Aura apalagi dari kemarin dia terus senyum - senyum karena Ia akan memiliki anak yang menjadi Raja.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com