webnovel

Maaf

Translator: Wave Literature Editor: Wave Literature

Gu Yu seketika mengatakan. "Maaf."

Suara Gu Yu sangat dalam, seolah-olah sekuat tenaga menahan emosinya dengan dalam.

Xu Weilai tertegun. Untuk sesaat, ia benar-benar tidak tahu dirinya sudah berada dalam kenyataan atau masih dalam mimpi...

Semenjak berkenalan dengan Gu Yu hingga sekarang, Gu Yu tidak pernah mengucapkan kata-kata manis padanya. Ia juga tidak pernah mengucapkan kata-kata maaf.

Ketika mereka bersama tiga tahun lalu, Gu Yu sangat memanjakannya. Meskipun terkadang Xu Weilai memiliki sifat manja dan temperamennya malah terasa seperti anak kecil sehingga pernah membuat Gu Yu kesal. 

Walau demikian, Gu Yu tetap memeluknya. Ia tetap menciumnya dan memberinya hadiah untuk membuatnya bahagia. Tindakannya itu mampu membujuk Xu Weilai kurang dari satu jam.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com