webnovel

Titanic Black Python

Editor: Wave Literature

Saat malapetaka terjadi, satu-satunya yang bisa dilakukan seseorang adalah menerimanya.

Setelah meninggalkan kota Wushan, Linley dan Bebe menuju ke utara. Segala sesuatu yang dilihat Linley hanya membuatnya menjadi lebih pendiam. Seluruh Kerajaan Fenlai telah berubah menjadi taman bermain untuk magical beast, dan mayat manusia tidak lebih dari sekedar makanan bagi mereka.

Di perjalanan yang panjang ke utara, magical beast terkadang memenuhi pemandangan. Tidak ada satu makhluk hidup pun yang bisa terlihat.

Tapi tiba-tiba, sesosok manusia muncul di ujung jalan. Bentuk manusia itu bergerak maju dengan cepat, dan dikejar oleh beberapa magical beast yang melolong. Tapi dengan beberapa kilatan cahaya violet, magical beast itu terpotong, dan sesosok manusia itu terus ke utara. Di pundak orang ini, ada Shadowmouse hitam kecil yang menggemaskan.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com