webnovel

BERAKHIR CINTA

Baru lulus sekolah Bela harus menikah dengan laki-laki yang tidak dicintainya yang bernama Raka yang tidak lain adalah kakak kelasnya ketika duduk di bangku SMA yang terkenal dingin dan cuek. Bela menikah tidak atas nama cinta melainkan karena keterpaksaan. Dimana keluarga besar Raka yang berasal dari orang kaya, tidak ingin nama baik keluarganya tercoreng hanya karena skandal mereka di masa lalu ketika masih sekolah. Bela harus menerima kenyataan kalau suaminya itu masih mendambakan cinta pertamanya yang bernama Dona. Bela berusaha menjadi istri yang baik dan belajar mencintai Raka ditengah getirnya menahan rasa sakit karena harus memperjuangkan seseorang yang tidak mencintainya.

clarasix · Teen
Not enough ratings
430 Chs

Bab 180

"Ayo sekarang kamu harus mandi."

Bela yang duduk di ruang tengah sambil menonton televise langsung menatap Raka cengo. Dia kaget Raka menyuruhnya mandi bukankah luka di kakinya masih belum sembuh total. Kalau terkena air bisa parah.

"Nanti aku minta Bi Inem…"

"Bi Inem keluar tadi. Ada urusan lagi. Katanya malam baru pulang."Bela merasa aneh kenapa Bi inem sering keluar. Perasaan kemarin-kemarin tidak pernah begitu.

"Ada urusan apa kak?"

"Udah ayo. Itu udah kotor dimana-mana."Raka mendekat dan menunjuk di daster Bela yang belepotan gara-gara makan ice cream tadi.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com