"Mama, aku tidak apa-apa. lagipula ada kakak dan suamiku yang akan menjagaku. Mama tidak perlu khawatir kondisi di luar saat ini terkendali mereka telah menangkap Vania dan temannya Mama tidak perlu khawatir sekarang kita istirahat." Kata Zahra, berbohong.
"Sayang, aku keluar dulu. Erna kamu tidak perlu khawatir dengan kondisi Ben. kami semua dalam keadaan aman dan Mama, jangan khawatir karena kami akan baik-baik saja. dan aku minta pada kalian untuk tidak keluar dari kamar ini karena tempat ini yang paling aman dan di depan pintu ada beberapa pengawal yang menjaga Kalian pasti kan kalian tidak membuka pintu sampai kami datang." Kata Brian yang di angguki oleh tiga wanita yang berada dalam kamar.
Setalah mengarahkan para pengawal yang berjaga di depan pintu kamar pribadinya. Brian meninggalkan kamar dan kembali ke lantai bawah di mana masih terdengar suara senjata api.
Support your favorite authors and translators in webnovel.com