webnovel

Adventure World

[Tolong Baca Pengumuman Terlebih Dahulu.] Arka hanyalah pria biasa yang berasa di usia dua puluh tahun. Tanpa keluarga, tanpa kekasih, beberapa memori yang hilang, dan dompet yang tipis. Sampai sebuah game yang menggemparkan dunia muncul. Sebuah game yang bahkan dapat mengubah tikus jalanan menduduki tahta di puncak. Adventure World, game VRMMORPG pertama di dunia yang memberikan kebebasan kepada pemain, lebih dari sekadar embel-embel game realistis yang hampir menyamai dunia nyata. Bagi Arka, game ini adalah kesempatan untuk dirinya bisa berdiri sendiri di dunia. Mulai hanya untuk menghasilkan uang, ia akan menjadi pemain yang paling mendominasi. Bahkan dia tidak menyangka, bahwa game ini akan mengungkap rahasia dibalik masa lalunya yang samar.

Al_kapa · Games
Not enough ratings
185 Chs

Lv. 164 - Cukup Mudah

»Lustorius Castle«

•Flamouris•

Boss | ☆☆☆

Lv. 60

HP : 75.000

"Yang benar saja, barusan tempat ini sangat kosong. Tapi sekarang sudah penuh dengan akar-akar monster ini."

Flamouris, merupakan monster dengan tampilan sebuah bunga raksasa dengan kelopak berwarna ungu magenta.

Selain memiliki bentuk bungan dengan kelopak raksasa, di sekitarnya juga ditumbuhi dengan sulur-sulur yang menutupi seluruh permukaan ruangan, dan dapat bergerak bebas memanjang untuk menyerang.

[Multiform: Shotgun]

Blar!

Blar!

Blar!

Blar!

Setiap sulur yang menuju ke arah Luck akan hancur seketika. Tidak cukup hanya dengan mengubah satu tangan, kedua tangan Luck saat ini dalam bentuk senapan shotgun.

Blar!

Blar!

Blar!

Blar!

Luck bisa saja melakukan ini secara terus-menerus, apalagi jumlah peluru yang ia miliki terbatas dengan jumlah MP miliknya juga. Jadi asalkan bar MP Luck masih terisi, jumlah serangannya tidak akan terbatas.

[Multiform: Machine Gun]

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com