Devil Beside Me
Selama hidupnya Nara tidak pernah tahu bahaya di balik paras cantik yang ia miliki. Menjadi bulan-bulanan hingga pada akhirnya ia bertemu iblis yang akan menjungkir balikkan dunianya. Dunia yang tidak pernah ia ketahui sebelumnya.
Kimrara23 · 奇幻