Selamat membaca
.
.
"Terima kasih atas kerja kalian."
Sang ayah menghiri rapat yang sudah berlangsung selama 2 jam. Pada rapat kali ini Sang ayah fokus membahas proyek baru dari tim 2 inovasi dan kreartif.
Untuk pertama kalinya mereka mengeluarkan produk makanan. Meski sedikit kesulitan dalam menagani proyek baru karena mereka harus mengurus perizinan pangan, BPOM, MUI dan segala sesuatu yang di butuhkan sebagai standar makanan dalam negri.
Beberapa waktu yang lalu, Arganta Grup sempat bekerja sama sebagai sponsor salah satu bran coklat lokal, permen, serta beberapa makanan ringan.
Hanya saja, itu semua hanya sebatas sponsor, dimana dia mensposori beberpa usaha yang baru saja menanjak naik, namun membutuhkan sokongan dana. Meskipun, dua puluh persen sokongan di berikan pada teman Sang ayah yang sedang merintis usaha. Biarpun begitu, sebagai seorang pengusaha Sang ayah tetap memilih yang mana layak untuk ia sponsori.
在webnovel.com支援您喜歡的作者與譯者