Sword Immortal Evergreen sama sekali tidak memperhatikan raungan marah Kaisar Xia. Matanya menyala dengan cahaya merah; jelas, dia sedang membabi buta. "Aku, Evergreen, telah menunggu selama bertahun-tahun ... dan hari ini akan jadi kejayaanku, saat-saat diriku yang paling menyilaukan." Ia pun melepaskan semua kekuatannya yang tersembunyi, dan pedang Immortal yang dikendalikannya berubah menjadi tiga garis pedang cahaya hitam-biru yang menembus langit.
"Tidak!"
"Sword Immortal Evergreen ..."
"Penyusup!"
"Pengkhianat!"
Lima Heaven Punisher merasa benar-benar putus asa.
在webnovel.com支援您喜歡的作者與譯者