webnovel

Chapter 224

"Habis ini nanti, sebaiknya kalian segera beli minuman hangat lho Nad," kata Mas Huda.

"Apa? Minuman hangat?"sahut Nadia.

"Iya ….kalian kan semalaman kena angin. Biar badannya segera hangat," ucap Mas Huda.

"Oke siap Bos. Ya sudah, habis ini aku bakalan segera ke kantin beli minuman hangat deh," sahut Nadia dengan emot tersenyum.

"Serius ini," imbuh Mas Huda.

"Iya … serius. Gimana sih?" sahut Nadia sambil tersenyum sendirian melihat ponselnya.

"Nak Nadia kan ya?"sapa Pak Firman yang ternyata sudah datang.

"Eh … Pak Firman. Iya … saya Nadia Pak," sahut Nadia.

"Maaf … Bapak jadi merepotkan Nak Nadia dan teman-teman ya," ucap Pak Firman.

"Oh … enggak sama sekali Pak. Kami dengan senang hati dan ikhlas melakukannya," sahut Nadia.

"Bapak … sampai sini jam berapa? Maaf Pak … saya nggak tahu semalam kalau Bapak sudah datang," ucap Nadia.

"Nggak apa-apa. Bapak sampai sini jam 3 kurang sedikit. Kalian semua sudah lelap sekali tidurnya," jawab Pak Firman.

Chương bị khóa

Hỗ trợ các tác giả và dịch giả yêu thích của bạn trong webnovel.com

Chương tiếp theo