webnovel

Komedi Putar

Semua berlomba menampilkan lusuh

Tempat di mana ruangan di gelapkan

Menyimpan auman dalam luapan

Rintik bait dari gemuruh

Perihal komedi putar

Jantung ku berdebar

Kaki ku gemetar

Chương tiếp theo