"Baby, ayo jangan sampai kita kesiangan. Kasihan buah hati kita yang ada di perut kamu ini."
Calista mengernyit. "Kasihan kenapa?"
"Kepanasan."
"Ih, mana ada kepanasan kan masih di dalam perut. Yang ada Mommy nya yang kepanasan, Daddy." Sembari melayangkan cubitan gemas mampir dilengan kekar.
Leonard tersenyum lalu, melingkarkan sebelah tangannya pada pinggang Calista membimbingnya keluar apartement. Dan ketika pintu terbuka keduanya sangat dikejutkan dengan seseorang yang berdiri di sana.
Seorang lelaki tampan berpadukan dengan tuxedo putih semakin menambah ketampanannya berkali - lipat. Bibir kokohnya menyungging senyum penuh arti yang diperuntukkan untuk Calista, wanita yang hingga saat ini masih bersemayam di dalam hatinya.
"Darren ... " lirih Calista, bersamaan dengan itu dia merasakan pelukan pada pinggangnya terasa semakin erat.
Hỗ trợ các tác giả và dịch giả yêu thích của bạn trong webnovel.com