Vio pun mengangguk.
"Iya pa.. jadi pak Hanan sengaja melakukan semua ini untuk menjaga keamanan orang-orang yang berada di rumah ini.. terutama Anin, calon istrinya." ucap Vio.
"Jadi, Anin adalah calon istri Hanan?" ucap Rio.
Vio pun mengangguk.
"Nanti kita lanjutkan ceritanya ya pa.. mereka sedang makan siang sepertinya." ucap Vio.
Rio pun mengangguk.
"Iya Vi.." ucap Rio.
....
Terdengar suara dentingan antara sendok garpu dengan piring makan mereka.
Di tengah-tengah makan, Vio dan Rio pun datang.
"Assalamualaikum.. " ucap Vio.
Sontak, mereka pun mengalihkan pandangan mereka dari piring ke sumber suara.
"Waalaikumsalam.." ucap mereka semua yang sedang berara di meja makan.
"Vi, om Rio.. silahkan duduk.." ucap Anin bangkit dari duduknya lalu mempersilahkan.
Vio dan Rio pun mengangguk.
"Iya nin terima kasih. " ucap Vio.
"Terima kasih Anin.." ucap Rio.
Anin pun mengangguk. Mereka pun lalu duduk di sana.
Hỗ trợ các tác giả và dịch giả yêu thích của bạn trong webnovel.com