webnovel

Mabuk-mabukan

Setelah bertemu dengan pelantara orang misterius tadi, Theo yang tak habis pikir karena menemukan fakta besar di balik kasus ini memilih untuk pergi ke sebuah klub hanya untuk sekedar meneguk beberapa alkohol.

Suara dentuman musik yang dimainkan DJ, tak menganggu konsentrasi Theo untuk terus memikirkan segala sesuatu yang mungkin ada sangkut pautnya dengan kasus misterius ini.

Meski begitu, Theo sudah memutuskan untuk mengambilkan tanpa memikirkan niat untuk menolak lagi.

"Hufff, kenapa kasus menjengkelkan ini membuatku sangat frustasi," gumam Theo sembari memutar-mutar gelas kecil yang sudah tak bersisa alkohol lagi.

Theo menyipitkan matanya menatap amplop berwarna coklat terang di atas meja bar dengan seksama, sejak tahu alamat bayi itu terakhir terlihat ada sebuah perasaan yang menganggu Theo.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter