webnovel

294. Bertemu Dengan Andreana

Zico keluar dari dalam mobil dan segera menemui satpam rumah besar pemilik atasannya itu. Saat dirinya sedang berjalan menuju pas sekuriti tiba-tiba saja seorang satpam keluar membuka pintu pagar yang cukup untuk satu orang saja.

"Selamat siang pak." Sapa Zico dengan rama pada satpam yang bertugas hari ini dirumah Darren.

"Selamat siang juga den,ada perlu apa datang kesini?" Tanya sekuriti tersebut.

Zivo tersenyum. "Saya Zico pak, asisten pribadi pak Darren yang baru bekerja hari ini." Jawab Zico dengan ramah.

"Eoh,maafkan saya den,saya tidak tahu. Silahkan masuk saja den,bapak dan ibu juga sudah menunggu aden di dalam. Sebentar saya bukakan dulu pagarnya." Ucap petugas keamanan di rumah Darren.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter