webnovel

Gelombang Pembalikan

"Aku … akan berhenti sebagai idol." Demikian ucapan Reiko ketika dia berkesempatan untuk bicara di acara jumpa pers.

Heboh sudah ruangan seketika, terutama 10 orang di belakang juga sisa puluhan orang di luar hotel yang mengikuti siaran live itu dan tentu saja penggemar Synthesa, penggemar Reiko, beserta rekan satu grup di Synthesa.

Mereka semua riuh mengomentari perkataan Reiko.

Bahkan, Maida sebagai manajer harian Synthesa saja segera berlari ke ruangan Nyonya Revka untuk menanyakan mengenai hal tersebut.

Sementara, Nathan Ryuu yang berdiri di sebelah istrinya, mendadak menatap kaget dan seolah tak percaya akan apa yang dinyatakan oleh Reiko. "Sayank, kamu ...." Ia sampai bingung mencari kata yang tepat untuk diberikan kepada istrinya.

Sedangkan Reiko, dia justru membalas tatapan kaget nan bingung suaminya dengan senyuman manis sembari berkata, "Aku sudah memikirkan tentang ini semalaman penuh dan ini sudah merupakan keputusan aku, Ryuu."

Walaupun Reiko

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter