webnovel

On The Way

Thomas tidak bisa tidur di malam yang sangat menentukan ini—tentu saja—apalagi setelah mendengar sebuah petuah yang diberikan Martha mengenai arti hidup di dunia. Tetap bersyukur agar merasa bahagia di tengah ketercukupan. Tapi bagaimana ia bisa bersyukur dalam keadaan terdesak seperti ini? Apa yang bisa disyukuri dalam waktu kurang dari dua jam ini? Menghabiskan waktu berdua dengan Lizzie di masa-masa terakhir dalam perjalanan singkat dalam wujud kelinci? Atau menikmati waktu-waktu yang ada sebelum Lagossia tiba nanti?

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter