webnovel

Kesalahpahaman Yang Sempurna

Happy Reading

"Sihir apa yang kamu lakukan terhadapku?" Suara teriakan Imelda membuat Brian mengulas senyuman yang cukup menggoda bagi wanita yang tak lain adalah istrinya sendiri.

Brian langsung mengerjapkan matanya sambil mengusap rambutnya sendiri. Dia tak mengerti dengan pertanyaan yang baru saja dilontarkan oleh istrinya itu. "Aku tak memiliki sihir apapun," sahutnya dengan tatapan lembut yang penuh cinta. "Sepertinya itu bukan sebuah sihir ... namun kamu sudah jatuh cinta pada suamimu ini," ledek Brian pada wanita yang terlihat kesal dengan wajahnya yang merona karena terlalu malu.

"Apa! Jatuh cinta pada playboy sepertimu? Itu takkan terjadi," balas Imelda dengan sangat yakin tanpa menatap mata lawan bicaranya. Dia sedikit ragu untuk memandang suaminya sendiri.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter