webnovel

Damarion Adrian Calvert

Written by : Siska Friestiani

LoCC : 2014

Re-publish Web Novel : 24 April 2021

Instagram : Siskahaling

*siskahaling*

Note : Jangan lupa baca cerita ku "Dear Husband, I Love You" ya, terima kasih

*siskahaling*

Keyla duduk bersandar kepala ranjang menunggu perawat datang membawa putranya. Beberapa kali Keyla meremas kedua tangannya satu sama lain karena rasa gugup yang melanda. Ini kali pertama, Keyla melihat putranya setelah ia terbangun dari koma.

Davian yang melihat kegugupan Keyla pun menggenggam tangan Keyla yang saling meremas. Davian tersenyum, seolah mencoba menenangkan Keyla yang tengah gugup.

"Dia tampan" ucap Davian dengan senyum yang masih tersemat di bibirnya.

"Matanya milik siapa?" tanya Keyla, walaupun Keyla sebenarnya sudah tau jika semua yang ada di dalam diri putranya adalah copy paste dari seorang Davian, tapi Keyla masih tetap bertanya untuk mengalihkan rasa gugupnya.

"Milikku" jawab Davian bangga.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter