webnovel

Jika Mereka Ditakdirkan Bersama, Lalu Apa Artinya bagi Han Jifeng?

Editor: Wave Literature

Bagaimanapun juga, Song Baiyan telah meminta Nenek Bai untuk membicarakan rencana pernikahannya dengan Keluarga Li, dan pada akhirnya, kabar ini akan tersebar di kalangan politisi. 

Meskipun berita itu hanya akan dianggap sebagai angin lalu, tapi orang-orang pasti akan terus membicarakannya.

Song Baiyan masih lajang, dan jika dia ingin menikahi putri dari seorang anggota dewan, hal ini mau tidak mau akan berpengaruh hingga ke ranah politik.

Han Jifeng mendengar kabar itu siang ini. 

Saat ini, Han Jifeng sedang duduk di ruang tamu bersama Ketua Dewan Provinsi Yuzhou.

Kabar terkait niat Song Baiyan untuk ingin menikahi putri dari Keluarga Li diungkapkan oleh Ketua Xu ini, "Yang Mulia sudah berusia tiga puluh dua tahun, jadi memang sudah waktunya untuk menikah, hanya saja——"

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter