webnovel

kembali yakin

Fernando memacu mobilnya dengan kecepatan tinggi menuju rumahnya dengan hati yang sedikit lega , akan terjadi ia harus memastikan kembali secara langsung pada Viona . Oleh karena itu ia memilih pulang lebih cepat hari ini . Beberapa pelayan nampak berbaris menyambut Fernando yang baru keluar dari mobil mewahnya ." Selamat datang tuan " sapa Tedy sang kepala pelayan menyapa Fernando ." Dimana istriku ? " tanya Fernando pada Tedy dengan wajah yang terlibat sumringah ." Sejak tuan berangkat ke kantor nyonya tak keluar dari kamar  " jawab Tedy sambil tersenyum .Fernando tersenyum tipis mendengar perkataan pelayannya itu , ia kemudian berjalan cepat menuju lantai dua . Sebenarnya Fernando ingin berteriak memanggil Viona turun akan tetapi niatnya ia batalkan , Fernando memilih naik ke lantai dua saja dimana kamarnya berada .

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter