webnovel

Semua Pasukan Berkumpul

Editor: Wave Literature

Hubungan di antara sembilan suku yang pernah melayani Kaisar Kua ini memang cukup rumit. Meskipun mereka bekerja bersama, mereka juga bersaing satu sama lain.

Mereka semua pernah melayani Kaisar Kua sebelumnya. Ketika sang Kaisar binasa, kesembilan suku itu tetap berdiri sendiri-sendiri, dimana mereka saling bersaing satu sama lain selama bertahun-tahun. Mereka semua ingin menjadi penerus sejati dari Kaisar Kua dan mewarisi aura sang Kaisar. Hal itu akan memungkinkan mereka untuk menyatukan kesembilan suku tersebut.

Jika salah satu anggota dari sembilan suku itu berhasil mencapai Renhuang Plane, maka semua konflik mereka akan segera berakhir.

Tempat yang disebut sebagai reruntuhan Renhuang adalah tanah leluhur dari sembilan suku tersebut. Mereka telah mencoba untuk mewarisi apa-pun yang ditinggalkan oleh Kaisar Kua selama bertahun-tahun.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter