Pria itu menggerutu, lalu membuka matanya dengan perlahan. Kedua matanya berkilau dan wajah Ning Xi yang panik dan tertegun terpantul ….
Ning Xi menelan ludahnya dan dengan cepat memikirkan cara untuk menjelaskan situasi canggung ini.
Sialan! Bagaimana dia bisa menjelaskannya? Apa yang bisa dikatakannya dalam situasi seperti ini?!
Bahkan tertangkap berselingkuh dengan orang lain di atas ranjang tidak akan memerlukan penjelasan sesulit ini!
Otak Ning Xi sudah hampir gosong. Namun, detik berikutnya, Lu Tingxiao menggunakan mata indahnya yang bingung untuk menatapnya selama beberapa detik, sebelum mendadak membalikkan badannya ….
Ning Xi merasa dunianya dijungkirbalikkan ketika dia di dorong ke atas ranjang, sebelum dapat menyadari apa yang sedang terjadi. Bayangan di atasnya semakin mendekat, lalu gelombang kehangatan muncul melingkupinya saat Lu Tingxiao menciumnya dengan kuat ….
Support your favorite authors and translators in webnovel.com