webnovel

Miliki Aku Dengan Ketulusanmu

Novel Rate ++, Harap bijak. Dibuang oleh keluarga, dinodai oleh mantan kekasih dan dijebak oleh dua teman sendiri, membuat Gretta Fernanda (Waynee) Grinson terpaksa menjalani hidup dengan membuang identitas lama. Kini, hidupnya berubah drastis, saat ia memutuskan untuk terjun sekalian ke dalam kubangan lumpur penuh dosa. Tidak ada lagi Gretta si nona dengan segala macam kekuasan di genggamannya, yang ada hanya berjuang untuk terus hidup, meskipun ia sendiri tidak yakin apakah saat ini hidupnya disebut sebuah kehidupan. Lalu, bagaimana jika ada seorang pria yang membelinya. Membebaskannya dari jeratan kehidupan malam? Dan bagaimana juga, disaat ia sudah melupakan kehidupannya yang dulu, satu per satu orang dari masa lalu kembali menemuinya. "Tidak ada cinta di hati saya dan saya bukan Gretta, Tuan. Percuma anda memaksa saya." Gretta Fernanda Grinson. "Kamu Gretta dan kamu akan mencintaiku cepat atau lambat." sang Tuan. Ikuti kisahnya di sini ….

Haru_lina · Urbano
Classificações insuficientes
406 Chs

Tunggu Aku......

Selamat membaca

¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶

Gixely Boutique kota M

Ruangan dengan cermin mengelilingi itu tampak mewah, ditambah sentuhan tirai dan lampu putih di atasnya yang menambah kesan fancy, seakan menyampaikan tanpa perlu dijelaskan jika tempat ini adalah untuk kalangan berada.

Seorang wanita bersurai ombre tampak berdiri di tengah-tengah ruangan dan memperhatikan tampilan dari pantulan cermin di depannya. Sedangkan dua wanita terlihat berdiri di belakangnya, memperhatikan dengan senyum puas, saat gaun yang dipakai wanita di depan sana tampak cocok.

Benar-benar memukau.

Salah satu wanita yang berdiri di belakang si wanita bersurai ombre itu memuji, dengan binar tulus yang terlukis jelas di kedua matanya.

"Tuan Grisham benar, anda semakin memukau memakai gaun ini, Nona!"

Si nona ini melirik melalui pantulan, kemudian mengulas senyum dan mengangguk kecil, membenarkan apa yang dikatakan si manager yang melayaninya dengan baik.

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com