Nyonya Winda mengacak rambutnya saat mendengar suara tangisan dari anak perempuannya tersebut. Kepala wanita paruh baya itu benar-benar terasa sakit, kenapa anak perempuannya itu sangat rewel hari ini. Tuan Tirta sabar untuk menenangkan anaknya, padahal pria paruh baya itu tengah dalam keadaan lelah. Namun jika anaknya dibiarkan terus menangis, Tuan Tirta takut terjadi sesuatu pada anak perempuannya tersebut. Paruh baya itu tidak bisa mengharapkan sang istri, karena Nyonya Winda benar-benar Tidak bisa merawat seorang bayi.
"Tenanglah Sayang, jangan rewel kayak gini ya Ini udah malam loh.." ucap Tuan Tirta dengan sabar.
Nyonya Winda kesal dan langsung bangun dari tidurnya. "Bisa diem gak, kepala saya sakit banget ini! Coba di tenangin anaknya, saya nggak bisa tidur!" Bentak dari Nyonya Winda yang kesal.
Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com