webnovel

Seumur Hidup

Editor: Wave Literature

Chi Chuxia yang bersandar di ambang jendela menjulurkan lidah pada Chi Zixian dan berkata, "Lihat saja kalau lain kali kamu mengejekku lagi!"

"Ayo, turun, ayo menyalakan kembang api bersama." Chi Zixian tertawa terbahak-bahak dan melambai padanya.

"Aku takut!" Chi Chuxia paling takut menyalakan kembang api sejak dia masih kecil karena takut tidak sengaja akan terbakar.

"Ada aku di sini, apa yang kamu takutkan? Turun, cepat!" Chi Zixian mendesak Chi Chuxia dengan sabar.

"Kalau begitu, tunggu sebentar…" Chi Chuxia akhirnya terbujuk oleh Chi Zixian. Dia mundur dari ambang jendela, berjalan keluar pintu kamar dengan sandalnya, dan dengan cepat turun ke lantai bawah. Setelah mengganti sandal rumah dengan sepatu, Chi Chuxia berjalan keluar. 

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com

Próximo capítulo