Sebuah Mimpi yang Melebihi Langit
Semenjak kecil telah tertarik pada Negeri Sakura, Theo Lasmana selalu memimpikan suatu saat nanti mampu menginjakkan kaki pada tempat tersebut. Namun, semua orang selalu mengatakan bahwa impiannya tersebut terlalu tinggi bagi seseorang sepertinya. Membuat dirinya meninggalkan impiannya itu hingga pada akhirnya, pada tahun ketiganya ini dia berniat untuk mewujudkannya. Suatu hari ia bertemu dengan seorang gadis yang memiliki tekad yang sama sepertinya, kembali membakar semangatnya untuk melangkah maju... menggapai impiannya yang lebih tinggi dari langit.
RookmanRyou · 若者