Rachel tersenyum canggung saat Dokter memeriksa Vante. Ia malu saat ingat bagaimana diri nya terlihat gila berbicara sendirian di luar kamar Vante dan tiba-tiba kedatangan Dokter Yang pasti melihat kegilaan nya.
Rachel melihat Vante yang tenang di periksa oleh dokter, Rachel melihat mereka berdua sambil berdiri dah tengah menggigit kuku nya menunggu hasil pemeriksaan Vante.
"Apa kepala anda sakit ?."
Vante mengangguk sambil memegang kepala nya yang tengah sakit. "Iya." Jawab Vante memegang kepala nya yang di balut perban.
Rachel langsung menghampiri Vante dan duduk di samping Vante. "Bagaimana hasil nya ? Apa semua nya baik-baik saja ?." Tanya Rachel sambil menggengam tangan Vante dan melihat Vante yang kesakitan.
"Apa saat tuan di rumah sakit melakukan pemeriksaan ?."
"Sudah, Kata dokter ini hanya benturan ringan, tapi mengapa sangat sakit, akh." Vante menarik nafas beberapa kali membuar Rachel semakin panik melihat Vante yang kesakitan.
webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください