"Syukurlah kalau kamu mempunyai pemikiran seperti itu Aku pikir kamu hanya bahagia jika kita sedang bercinta saja" kata Talita.
"Kamu itu salah, terlalu banyak berprasangka. Padahal aku selalu bahagia saat bersama denganmu. dalam kondisi apapun karena kamu adalah sumber kebahagiaan ku saat ini. Kamu adalah istriku, kamu segalanya bagiku, Aku sangat mencintaimu .. "
"Aku juga sangat mencintaimu, Aku tidak akan pernah bisa jauh darimu kamu adalah sumber kehidupan ku dan aku ingin hidup selamanya bersamamu sampai kita tua nanti."kata Talita.
Setelah hilang rasa lelah Mereka pun melakukan video call kepada ayah Bagas dan ibu Hani kebetulan Di sana juga ada adik-adik Talita yaitu Argya, Rangga dan Afni kebetulan mereka semua sedang berkumpul di rumah. Sehingga Talita pun bisa mengobrol dengan mereka semua dan memberitahukan kalau mereka sudah sampai di Korea tepatnya di Kota Seoul.
webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください