webnovel

Chimera Code 49-NA

Setiap ilmuwan atau peneliti biasanya membuat catatan yang memuat perkembangan penelitian mereka. Seperti diary, namun lebih bersifat ilmiah. Catatan itu bisa berupa tulisan, video, rekaman suara, dan lain sebagainya. Catatan itu disebut dengan 'jurnal penelitian'.

Seorang pria yang bertindak sebagai kepala peneliti di laboratorium terbengkalai itu merekam jurnal penelitian mereka dalam bentuk video.

Ain terdiam mendengar penjelasan pembuka yang diutarakan oleh pria tersebut.

Pria itu memperkenalkan dirinya sebagai Geran Cress, seorang peneliti dari Logard –yang ternyata juga menjadi peneliti di Elyosa. Ia dikenal sebagai ahli batuan mineral. Namun ternyata, secara diam-diam ia juga meneliti tentang DNA. Ia didampingi oleh istrinya -Tatia Cress- yang memang seorang ilmuwan ahli di bidang genetika.

Geran berkata kalau dirinya ingin menjelaskan tentang apa yang akan mereka ciptakan di laboratorium itu. Tapi sebelumnya, Geran sedikit menjelaskan tentang pola DNA Utusan Perdamaian.

ロックされた章

webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください

次の章へ