Dia, Si Preman Kampusku ( END )
WARNING 18++
YANG BELUM CUKUP USIA SANGAT DILARANG MASUK!!!
MENGANDUNG KEBUCINAN YANG HAQIQI. SO, BAGI YANG GAK SUKA, JANGAN COBA-COBA BACA!!
#####
Blurb :
Plakk!!!
"Kurang ajar lo!"
"Ampun, Na... Ampun... Gw beneran gak sengaja..."
"Gak sengaja??!! Niat mesum sama gw? Salah alamat, Pak!!!"
Kinanti Alexa Danudirja, wanita berusia 21 tahun mahasiswi jurusan desain grafis. Si gadis tomboy yang terkenal jutek, super galak, dan tak tersentuh pria.
Brum... Brum...
"Busyet deh, Ger! Itu motor aturan lo museumin aja! Bikin polusi tuh asepnya!"
"Enak aja! Motor bersejarah ini! Kalau gak mau kena asep dari My Baby Brum-Brum, lo tinggal pake masker aja. Kan beres. Hehehe..."
Gerian Putra, pria berusia 23 tahun mahasiswa tingkat akhir jurusan arsitektur, yang terkenal konyol, selalu mengalami kegagalan cinta karena satu hal, STATUS SOSIAL. Bertekad menemukan tambatan hati, tanpa harus melihat status sosialnya.
Sempat dekat karena kedua sahabat mereka menjalin kasih, membuat Gerian memiliki perasaan lebih pada Kinanti.
Berbagai cara telah dilakukan Gerian untuk mendapatkan hati Kinanti, namun berbagai cara pula dilakukan Kinanti agar Seniornya itu menjauh.
Masa lalu kelam yang selalu membayangi, membuat Kinanti tak ingin mengenal yang namanya cinta... lagi...
Dapatkah akhirnya Gerian si pria konyol itu meluluhkan hati Kinanti?
*Side Story from MY FIERCE ANGEL
Ncheet_Nca · Umum