Meskipun Shen Fanxing meyakinkan dirinya untuk tidak memedulikan ucapan-ucapan di sekitarnya, tetapi embusan-embusan suara pelan itu masih menghancurkan lubang di dalam hatinya yang telah ia pegang.
Shen Fanxing memegang gaun di sisi tubuhnya dengan sedikit kencang, menelan rasa pahit yang tumbuh di hatinya. Bulu matanya yang panjang bergetar ringan, lalu ia melanjutkan berjalan ke depan. Setiap ia melangkah, setiap sosok yang terlewati, suara bisikan orang-orang semakin mengecil.
"Tapi, Direktur Shen, dia… benar-benar sangat cantik."
"Iya, sangat cantik sampai-sampai tidak berani mendekatinya."
Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com