webnovel

Ada Jejak Yang Tak Terelakkan!

Editor: Wave Literature

"

"Bagaimana caramu menangani wanita ini harus sangat jelas. Aku tidak ingin melihat wanita ini sekarang dan juga di masa depan! Jangan tinggalkan jejak apa pun, kamu mengerti?"

Tang Ye mengatakannya sembari mengeluarkan kartu dari saku celananya, "Lakukan dengan bersih!"

Apa yang ditakuti Tang Ye?

Sebelumnya dia tidak hanya bermain dengan satu wanita penghibur saja, biasanya bisa dua atau tiga orang sekaligus dan sama sekali tidak takut dengan apa yang akan dikatakan orang lain, tetapi sekarang ia berbeda!

Dia telah berjanji pada Su Li tidak akan menyentuh wanita lain. Jika Su Li tahu, dia pasti akan putus dengannya tanpa mengucapkan sepatah kata pun!

Dan dia tidak bisa dekat dengannya lagi, karena dia tidak akan punya wajah untuk mendekatinya!

Setelahnya, Tang Ye kembali ke ruangan itu dan terus-menerus terlihat resah. Apa yang sebenarnya terjadi tadi malam? Bagaimana dia bisa semabuk itu?

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com

Bab berikutnya