Disaat semua orang sedang berbahagia karena pernikahan profesor Dexter dan Anastasia hanya ada dua orang yang tak merasakan hal yang sama, mereka adalah profesor Frank dan Louisa yang sama-sama membodohi diri sendiri. Louisa yang sangat mencintai suaminya berusaha menghilangkan perasaan itu secara paksa, ia yang tau kalau suaminya adalah seorang pria yang tak bisa hidup dengan satu wanita kini menjadi egosi dengan berusaha ingin menjadi satu-satunya wanita dalam hati suaminya.
Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com