webnovel

Kejutan

Editor: Wave Literature

Ye Futian melayang dengan angkuh di udara. Tubuhnya disinari oleh kombinasi dari cahaya emas dan kobaran api. Ia bersinar terang layaknya matahari.

Serangan sihir dari berbagai penjuru terus menyerang ke arah Ye Futian, tapi setiap kali serangan itu mendekat, sihir itu musnah oleh kobaran api. Tubuh Ye Futian bekerja layaknya tungku pembakaran. Ini merupakan kekuatan mengerikan yang dimiliki oleh teknik Tragic Melting Palm.

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com

Bab berikutnya