webnovel

Pertempuran Terakhir

Editor: AL_Squad

"Ini… Apa… Apa yang baru saja terjadi?!"

"Mengapa Soaring Snake jatuh bahkan setelah menggunakan Percepatan Kedua?!"

"Kapan Soaring Snake diserang?"

Cao Chenghua berteriak.

Cao Chenghua benar-benar tidak bisa mempercayai apa yang baru saja dia lihat. Dari posisinya, dia bisa melihat seluruh pertempuran, tapi dia benar-benar tidak tahu apa yang baru saja terjadi antara kedua Pendekar Pedang itu. Ini benar-benar tidak masuk akal.

Faktanya, Cao Chenghua bukan satu-satunya orang yang bingung. Tak satupun dari penonton yang mengerti apa yang baru saja terjadi.

Kerumunan itu melihat kepala Shi Feng memasuki gambaran pedang Soaring Snake terlebih dahulu sebelum dia tiba-tiba menghilang. Sebelum mereka menyadarinya, Shi Feng sudah berjalan melewati tubuh Soaring Snake. Sementara itu, beberapa luka pedang muncul pada Soaring Snake, darah memancar dari luka-luka itu…

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com

Bab berikutnya