webnovel

Bai Su (2)

Editor: Atlas Studios

Bai Su menjadi seorang bocah berusia lima atau enam tahun. Berkulit putih, bocah ini terlihat cukup menggemaskan, namun matanya yang besar dan cerah berkilauan dengan cahaya jahat dan senyum tipis di wajahnya yang montok mengandung niat membunuh yang menakjubkan.

"Aku terluka karena Yun Xiao dan kehilangan semua kekuatanku, jadi aku harus berubah menjadi seorang bocah untuk pulih secepat mungkin. Bahkan sekarang … aku masih bisa mempertahankan kekuatanku paling lama setengah jam."

Setelah setengah jam, Bai Su akan berubah menjadi bocah lagi.

"Tuan, lukamu akan segera pulih." Wanita cantik itu menghampiri Bai Su, matanya bersinar dengan kekaguman padanya.

Wanita itu rela untuk mengorbankan hidupnya demi pria ini.

Dia bersedia untuk menyerahkan semuanya pada Bai Su.

"Ayo pergi."

Setelah mendapatkan apa yang ia inginkan, Bai Su perlahan berjalan keluar dari ruangan utama dan menghilang tanpa menoleh kembali ….

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com

Bab berikutnya