webnovel

Wendy

Editor: Atlas Studios

Nightingale melangkah keluar dari Kabut begitu melihat Roland tertidur. Nightingale dengan lembut merapikan selimut dan menutupi lengan Roland yang tidak tertutup selimut. Nightingale berdiri dan memperhatikan wajah Roland sejenak. Kemudian Nightingale pergi menembus lantai dengan diam-diam untuk kembali ke kamarnya.

"Mengapa kamu belum tidur?" Nightingale sedikit terkejut melihat Wendy yang masih membaca di samping tempat tidur.

"Aku rasa apa yang kamu lakukan itu keliru!" Wendy menatap ke arah Nightingale. "Yang Mulia bukan seorang anak kecil. Apakah perlu mengurus Yang Mulia sampai ia tertidur?"

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com

Bab berikutnya