webnovel

My Bastard Man!

Peringatan: Rate: 21+ Harap bijak dalam memilih bacaan. Manora James, seorang wanita yang sangat mencintai Aldrich Hamilton, yang tak lain merupakan kekasihnya sejak bangku perguruan tinggi. Keduanya memilih menikah ketika Aldrich memiliki pekerjaan tetap di perusahaan milik keluarganya. Namun, semakin hari sesak semakin menyelimuti hatinya. Bagaimana tidak, Aldrich yang dulunya sangat perhatian dan sangat mencintainya kini berubah menjadi dingin dan tak tersentuh olehnya. Jangan lupakan kebiasaan pria itu yang kini lebih senang menghabiskan waktu di luar dengan para wanita bayaran. Perlahan Manora mulai bertanya, apa dirinya harus bertahan di tengah dinginnya pernikahan mereka atau memilih pergi dan melupakan segala sakit yang membelenggunya. Manora dilema, antara bertahan dan pergi, apa yang harus ia pilih?

meserrine_ · Urbain
Pas assez d’évaluations
284 Chs

To be Protective

Aldrich berjalan memasuki kediaman kedua orang tuanya. Ia berjalan memasuki ruang tamu yang kini sama sekali tak ada penghuninya.

Di mana ibunya?

Biasanya jika Aldrich datang ke sini, ibunya selalu menjadi pengungsi tetap ruang keluarga. Namun kali ini berbeda, keadaan ruang keluarga benar-benar hening, tak ada satupun orang di sana. Bahkan mansion ini mirip seperti rumah tanpa penghuni.

"Mom?" panggil Aldrich bergumam pelan, matanya memandang ke segala arah mencoba mencari kebenaran ibunya.

Aldrich kini melanjutkan langkah kakinya menuju dapur. Siapa tau ibunya sedang memasak sesuatu sekarang, namun perkiraannya ternyata salah.

Tidak ada siapa-siapa di sini, kecuali meja dan beberapa kursi yang tertera rapi.

Aldrich membalikkan tubuh, berjalan menuju kamar ibunya. Langkah kakinya terhenti ketika telah sampai di kamar ibunya.

Aldrich menghentikan langkah, tangannya dengan perlahan terulur untuk membuka pintu.

Chapitre verrouillé

Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com