webnovel

Kunjungan teman-teman Reno, tapi...

Sesampainya di rumah atau lebih tepatnya di rumah Sigit, Reno langsung masuk sana setelah Bayu dan Danu pergi karena mereka masih harus bekerja. Dikarenakan tidak ada yang menjaga Reno, Sigit memutuskan untuk mengambil libur satu hari demi bisa menemaninya.

Hari ini Danu memang sedang ada meeting penting tentang perusahaanya, sementara Bayu juga ada pasien penting yang tidak bisa ditinggal karena kondisinya sudah tidak baik-baik saja. Jadi mau tak mau mereka harus meninggalkan Reno untuk sesaat.

Reno tersenyum kecil setelah ia sampai di rumah Sigit yang letaknya sama-sama di perumahan yang sama dengan rumah Bayu. Walau tak sebesar rumah milik Bayu, namun rumah milik Sigit terbilang lumayan besar karena ia hanya tinggal seorang diri, bahkan di dalam rumahnya pun ada 3 kamar yang ukurannya mirip-mirip.

"Hei, ayo masuk. Jangan bengong-bengong terus."

Chapitre verrouillé

Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com

Chapitre suivant