webnovel

12. Terungkap?

Kejora baru saja menyelesaikan pekerjaannya

Tadi ia diminta tolong oleh guru bahasa indonesianya untuk membantu memeriksa soal hasil ulangan kelas X

Karna prestasinya maka dari itu guru bahasanya itu mempercayainya untuk memeriksa

Kejora menghentikan langkahnya, ia melihat seorang murid yang masuk kedalam lab komputer secara diam diam

Kejora penasaran dan mengikutinya secara pelan pelan

"Aduh ceroboh banget sih aku"ucapnya sambil mencabut sesuatu

Flashdisk

Kejora heran, hingga tepukan dari belakangnya membuat anaya terkejut

"Loh ra ngapain"

Lura teman sekelasnya menatap heran

"Ah gak ada"ucap kejora lalu menarik tangan lura agar cepat pergi dari sana

Aneh?

.......

"Tolong..... Ibuku membutuhkan nya"ucap seorang gadis dengan lesung pipi itu

"Heh! Lo pikir uang 5 juta itu sedikit hah! "Ucap gadis didepannya

"Tolong!! "Ucap mita menangis memohon

Biarlah kali ini dirinya berlutut didepan gadis ini, yang tak lain adalah kakak tirinya

"Oke, lo boleh minjam, asal.....

"Apapun akan ku lakukan"ucap mita bersungguh sungguh

"Nih"ucap gadis itu menyerahkan sebuah amplop

"Gue mau liat dia menangis seperti gue"ucap gadis itu tersenyum

Mita melihat beberapa gambar yang disodorkan di depannya

melihat saja mita takut, tapi mau gimana lagi hanya ini yang bisa menyelamatkan ibunya

...........

wulan sedari tadi mondar mandir mencari keberadaan mita, ia takut sekali sahabatnya itu melakukan kejadian diluar akal sehat

Bunuh diri mungkin

Wulan tidak bisa membayangkan, jika itu benar benar terjadi

"Sasmita!! Teriak wulan yang melihat sahabatnya itu berjalan menuju

Tunggu...

Kelas 12

Ngapain seorang seperti mita kekelas yang jarang mereka lewati

"ih lan ngapain coba kita kekelas 12,kamu taukan kalau kelas 12 itu ratu nya bully"ucap mita tempo hari

Terus, sekarang dia ngapain kesana

"Mita, ih gak denger gue manggil"ucap wulan mengatur nafas karna berlari mengejar mita

"Eh wu.. wulan, kamu ngapain"

"Seharusnya gue yang nanya, lo ngapain disini"ucap wulan

Aneh

"hm... A.. Aku, hm.. "Mita bingung

"Ya udah ayo, ngapain coba disini"ucap wulan yang tak peduli dan menarik tangan mita

Wulan mengernyitkan dahi bingung, tiba tiba saja mita melepas tangannya dari tarikan wulan

"Lo kenapa? "Tanya wulan heran

"Aku... Ada urusan,  kamu duluan aja"

wulan hanya mengangguk meng iyakan

Walaupun sedikit curiga

Mita menatap punggung gadis rambut sebahu itu dengan sendu

"Maaf wulan"gumam mita

....

Mita terus melangkahkan kaki kecilnya, dia merenungkan

Banyak yang ia pikirkan

Ibunya yang sedang sakit, uang sekolah yang terus saja ditagih belum lagi beban lainnya yang harus ia tanggung

Ia baru saja berusia 16 tahun, tapi kenapa sudah seberat ini yang ia tanggung

Mita menghentikan langkahnya menatap mading

"Kalau diliat kak arsen ganteng juga"ucapnya

Sambil melihat deretan foto anggota osis yang dipajang dimading

"Coba aja kalau dulu mita berani ngungkapin perasaan sama kak arsen pasti gak akan begini"ucap mita tersenyum

Kakak kelas yang disukainya selama dua tahun ini

deg

Seorang gadis tak sengaja melewati arah mading terkejut

"Seru juga nih, ngerjain bocah sok kecakepan itu"ucap gadis itu tersenyum puas

"Kasihan sekali" tawa pelan gadis itu

.......

Kejora memasuki perpustakaan untuk mencari beberapa buku yang akan menjadi reverensi untuk dirinya

Mengingat ujian yang akan dilaksanakan nanti

Bugh

Kejora menjatuhkan buku bersampul oren dan hijau itu

''15 kata wajib yang kamu pakai agar puisimu terlihat indah"gumam kejora

Kejora tidak terlalu tertarik, ia sedikit lemah didalam mengarang puisi

kejora mulai mengembalikan buku tersebut diatas rak

Kejora mengernyitkan dahi bingung, buku itu terjatuh tepat dihalaman 4

kejora mulai membaca dan menutup buku nya segera

"Ini gak mungkin"kejora memutuskan untuk menanyakan siapa pembaca yang meminjam buku ini

"Permisi bu"ucap kejora sopan

"Iya, ada yang bisa saya bantu"ramah penjaga perpustakaan itu

"Boleh saja bertanya siapa saja yang meminjam buku ini"kejora menyerahkan buku puisi tersebut

penjaga perpustakaan itu menyerahkan daftar pembaca yang pernah meminjam buku diperpustakaan ini

Kejora mulai membuka halaman khusus para pembaca puisi, cerpen atau buku yang berjenis bahasa dan sastra itu

Tidak banyak yang meminjam buku sastra itu, kebanyakan murid jurusan bahasalah yang meminjamnya

Hingga...

Satu nama yang membuat anaya terkejut

SASMITA  X IPA 1

Kejora berfikir, ia menutup mulutnya tidak percaya

......

untuk kali ini kejora pulang terlambat, karena piket kelas. Sialnya ia satu piket dengan ratu tukang gosip dikelasnya

Gadis itu sengaja memberi alasan untuk tidak piket, membuat kejora harus mengerjakan piket hanya berdua

"Gue duluan ya ra"ucap azura melambaikan tangan

kejora mengangguk, biasanya ia akan pulang bersama raya namun kali ini tidak, karena katanya raya ada urusan mendadak yang harus ia selesaikan

"Lepasin kak"

Deg

kejora mengenali suara itu, kejora memperlambat langkahnya

Seseorang yang begitu kejora  kenal

Tes

Ia meneteskan air mata

"ARSEN, MITA!!! "Ucapnya berteriak

Keduanya berpaling, terkejut terutama mita

Plakk

Tamparan mendarat dipipi mulus arsen

"Lo brengsek! "Ucap kejora dan berlari keluar kelas itu sambil menangis

Kejora terus meneteskan air matanya, hubungannya baru saja berjalan 1 bulan

kejora terduduk dijalan aspal sambil terus menangis, hatinya begitu sakit melihat kejadian dimana kekasihnya dan adik kelasnya itu berpelukan dan lebih parahnya lagi....

Ah, you knowlah..

"Kak"

Kejora mendongakkan kepalanya

anak kecil dengan seragam sekolah berwarna putih merah  itu tersenyum  melihat kearah kejora

Sedetik hati kejora merasa tenang, senyum anak ini sungguh manis

"Kakak jangan nangis"ucapnya dengan lucu

Kejora mengusap air matanya

"Kalau kakak nangis, pangerannya juga akan sedih"

"Siapa pangeran"ucap kejora pelan

Kembali mengingat arsen

"Aku"ucapnya percaya diri

Kejora terkekeh mendengarnya, ada ada saja

"Ayo kak"ucapnya membantu kejora berdiri

"Jangan nangis lagi, ingat kak''ucapnya dan berlari pergi

kejora menatap anak kecil itu

Aneh pikirnya

Tapi setidaknya hati nya sedikit lega saat ini

.......

Cerita aku yang kedua gaes

Dengan genre yang berbeda, cek profil aja ya

Baca juga The lowers realms,  ini ceritaku yang kedua,  cek di web novel ya:))

     

Chapitre suivant