Tiara secara tidak sadar, ia justru mengatakan hal-hal bodoh yang membuatnya semakin terlihat sedang berbohong. Wanita cantik ini hanya senyum cengar-cengir sendiri untuk mengaburkan alasannya.
"He... He... Kau benar sayang. Matamu terpejam, tetapi telingamu masih terbuka lebar dan sangat sensitif ya. Bahkan masih bisa mendengar suara yang masuk dan duduk di lain mobil dengan kita. Tetapi, aku malah merasa sangat sedih dan aneh. Kau bisa mendengar suara adikku yang jaraknya beberapa meter, tetapi bibirku yang berjarak beberapa centimeter saja dari telingamu kau tidak bisa mendengarnya." Kata laki-laki tampan ini sedikit menyindir Tiara dengan menampakkan ekspresi wajah yang sedih.
Wanita cantik ini terlihat sangat terkejut mendengar tanggapan Yohan kali ini. Iya sadar kali ini ia benar-benar telah berjasa dalam perangkat nya sendiri. sepertinya wanita cantik ini tidak memiliki pilihan lain, selain untuk menjelaskan semuanya dengan bicara jujur.
Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com