Tepat ketika Ouyang Shuo tengah tenggelam dalam lamunan, sebuah Notifikasi Dunia muncul
"Notifikasi Dunia: Selamat kepada pemain Qiyue Wuyi dari Cina karena telah memimpin pasukan untuk menyerang Maroko. Namanya menyebar ke seluruh dunia, mendapatkan hadiah 100 ribu poin jasa dan 200 ribu poin reputasi, selamat kepada pemain!"
…
Pada serangan ke Maroko ini, Ouyang Shuo telah mendapatkan 70 ribu poin jasa di medan tempur. Ditambah dengan 100 ribu poin jasa ini, nilai total poin jasa yang dimilikinya sudah mencapai 1,9 juta.
Dia hanya kurang 100 ribu poin dari pangkat yang lebih tinggi dari Duke, dan dia mungkin akan mencapai pangkat tersebut pada Battle Map berikutnya. Pertempuran Sungai Fei yang akan dilangsungkan sebentar lagi adalah kesempatan Ouyang Shuo untuk naik pangkat.
…
Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com