Kanya yang melihat Azel memberikan tanda seperti itu bingung, tapi kata-kata selanjutnya dari Azel membuat dia harus kabur bagaimanapun juga
"Di-a He-l"
Setelah memberikan tanda itu, Azel memuntahkan darah dari mulutnya, melihat pria didepannya sudah sangat tersiksa, Dewi Hel berkata dengan bahagia "Bagaimana? apa kamu sudah merasakan perasaan takut kepada seorang dewi?"
Azel yang mendengar tertawa, dia terus tertawa dan berkata "Takut? jangan bercanda, sejak aku seorang Fenrir hingga sekarang, tidak pernah perasaan seperti takut kepadamu mucul didalam hatiku"
Hel yang mendengar itu berkata "Begitu ya? jika kamu tidak takut kepadaku, bagaimana dengan tunanganmu itu? apa kamu pikir mengubahnya menjadi sosok Dragonia membuat para Dewi akan takut kepadanya? jangan bercanda"
Saat Azel mendengar hal itu dari Hel, dia tidak pernah percaya bahwa wanita didepannya akan mengatakan hal pecundang seperti menjadikan orang diluar urusannya menjadi tahanannya.
Apoya a tus autores y traductores favoritos en webnovel.com