Semua orang terdiam ketika melihat Juan yang menuruni tangga, Juan sendiri begitu terkejut saat melihat apa yang tengah terjadi.
" Ada apa ini..?? "
para pengawal pun melepaskan Hy ju dari pelukan mereka, sementara heykha palsu berteriak meminta tolong pada Juan agar menyuruh para pengawal ini untuk melepaskannya.
" Juan tolong mereka menyakiti aku.."
Hy Ju pun berlari sambil menangis memeluk Juan.
" Ayah wanita itu jahat..dia menyuruh para pengawal untuk mengusir ibu, dia juga memukul ibu.."
tunjuk Hy Ju pada heykha sambil menangis.
Juan merasa menatap heykha saat itu, mereka berdua pun saling menatap satu sama lainnya.
Juan menyuruh pengawal untuk melepaskan hey kha palsu saat itu, tampak kekecewaan diwajah heykha pada Juan.
(Apakah kau memilih untuk percaya padanya saat ini..?? ).
gumam heykha dalam hatinya sambil menatap Juan.
sementara hey kha palsu tersenyum senang dan berlari ke pelukan juan, Juan sendiri sangat terkejut dibuatnya.
Apoya a tus autores y traductores favoritos en webnovel.com