webnovel

Kembali ke Jakarta

"Kak Kia nginap aja di sini. Biar kak Randi aja yang pulang. Kak Kia di sini aja ya temanin Pingkan. Aku mohon sama kakak. Kakak mau kan?"

"Ga bisa sayang. kak Kia tetap harus pulang. Nanti kak Kia di marahin sama Ayah kakak. Nanti kak Kia ke sini lagi deh ya. Atau kalo kak Arsa lagi main ke rumah kak Kia, kamu ikut aja ya."

"Yah kakak mah."

"Udah de. Jangan manja gitu. Kasian kak Kianya," ucap Mas.

"Yaudah aku pulang dulu ya Mas. Kamu harus kuat. Kamu masih ada 3 adik yang masih butuhin keberadaan kamu. Jangan lupa makan, jangan sampai sakit."

"Siap kapten, haha."

"Hehe. Yaudah aku pulang dulu ya. Teh, Kia pulang dulu ya."

"Eh, udah mau pulang aja ya."

"Iya, udah sore juga soalnya, hehe."

"Iya deh. Hati-hati ya. Salam buat keluarganya di Jakarta."

"Siap teh. Nanti aku salamin. Udah ya Mas. Aku pulang dulu."

Tiab-tiba adik bungsu Mas Arsa kembali memelukku lagi.

"Kak Kia..."

Sekarang ini justru dia menangis sesegukan karena mau di tinggal pulang olehku.

Gesperrtes Kapitel

Unterstützen Sie Ihre Lieblingsautoren und -übersetzer bei webnovel.com

Nächstes Kapitel