Pengertian snorkeling bukan hanya sekedar kegiatan berenang di permukaan air. Istilah ini diambil dari bahasa Inggris yang kini menjadi kegiatan olahraga pantai dan air populer di seluruh dunia bahkan Indonesia. Berbeda dengan diving, snorkeling dilakukan di laut dangkal.
Pink Beach menjadi salah satu snorkeling spot terbaik di Indonesia. Selain kondisi pantainya yang unik dan indah, kehidupan bawah laut di Pink Beach juga menyimpan keindahan dan kekayaan biota laut.
Taman bawah laut Pink Beach merupakan istana bagi beragam jenis ikan, ratusan jenis terumbu karang dan berbagai macam biota laut lainnya. Berada tak jauh dari bibir pantai. Hanya berjarak 5-10 meter saja.
Namun, mengingat kondisi tubuh yang sudah kelelahan, tidak memungkinkan untuk ber-snorkeling dengan berenang hingga agak ke tengah. Masuk ke dalam laut dari kapal lebih memungkinkan dan mempersingkat waktu.
Unterstützen Sie Ihre Lieblingsautoren und -übersetzer bei webnovel.com